COKLIT SERENTAK PILGUB JATENG 2018


Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Kecamatan Pulokulon pada hari ini Sabtu (20/1) bersama dengan PPS dan PPDP melakukan pendampingan dalam rangka kegiatan (Pencocokan dan Penelitian) Coklit serentak dalam rangka Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Tengah Tahun 2018 yang akan dilaksanakan pada tanggal 27 Juni 2018.

Dalam Kegiatan tersebut PPK Kecamatan Pulokulon melakukan Pendampingan Coklit di beberapa tokoh masyarakat/tokoh agama/pengurus partai politik. Diantaranya sebagai berikut :

1. Bapak Bukhori, SH - Sembungharjo (Anggota DPRD II Kabupaten Grobogan dari Partai Demokrat)

 

2. Ali Musyarofi - Jatiharjo (PAC Partai Kebangkitan Bangsa)


3. Heru Supranto - Sidorejo (Ketua Demang Manunggal Kecamatan Pulokulon)


4. Bapak Munzaid - Mangunrejo (Tokoh Agama)


5. Bapak Lapiyo - Mlowokarangtalun (Kepala Desa Mlowokarangtalun)


6. Bapak Mudjiono - Tuko (Kepala UPTD Pendidikan Kecamatan Pulokulon)


Gerakan Coklit Serempak ini di Mulai dari Pukul 08.00 s.d 16.00 WIB dengan sasaran Coklit 1 PPDP minimal 5 Rumah, dan salah satu dari 5 rumah tersebut adalah tokoh agama atau tokoh masyarakat di wilayah masing-masing PPDP.



COKLIT SERENTAK PILGUB JATENG 2018 COKLIT SERENTAK PILGUB JATENG 2018 Reviewed by ppkpulokulon on January 20, 2018 Rating: 5

No comments:

Powered by Blogger.